Visi dan Misi
Visi Sekolah Dasar Negeri 1 Tegalyoso
Sukses dalam Prestasi, terampil, berbudaya serta beriman dan bertaqwa.
Misi Sekolah Dasar Negeri 1 Tegalyoso
- Menyiapkan peserta didik ke jenjang yang lebih tinggi, menjadi manusia yang bermoral, beriman dan bertaqwa;
- Menyiapkan peserta didik agar memiliki keterampilan dasar dalam ilmu pengetahuan teknologi dan budaya;
- Menanamkan minat belajar siswa sehingga menjadi manusia yang kreatif dan terampil;
- Meningkatkan kualitas tenaga edukatif dalam meningkatkan mutu pelajaran;
- Menjalin kerja sama dengan intansi terkait, wali murid dan masyarakat dalam meningkatkan mutu pendidikan;
- Menjadikan anak didik mempunyai kecerdasan intelektual, emosional dan spiritual;
- Menjadikan anak didik mempunyai karakter jujur, tanggung jawab, disiplin, peduli, dan visioner serta kerja sama.
Tujuan Organisasi
Tujuan Sekolah Dasar Negeri 1 Tegalyoso tentunya mengacu terhadap visi dan misi sekolah agar mencapai harapan yang sesuai. Adapun tujuan dari SDN 1 Tegalyoso, sebagai berikut :
- Nilai rapor setiap peserta didik tuntas;
- Nilai hasil Ujian Sekolah lulus dengan standar minimal;
- Semua peserta didik yang lulus memiliki perilaku berakhlak mulia;
- Memiliki jiwa toleransi antar umat beragama serta melaksanakan dengan benar;
- Meraih kejuaraan dalam bidang Akademik maupun Non Akademik;
- Melestarikan budaya daerah melalui MULOK Bahasa daerah;
- Memiliki kesadaran terhadap kelestarian lingkungan hidup di sekitarnya.
Agenda Bupati & Wakil Bupati
-
BUKA BERSAMA
SD NEGERI 1 TEGALYOSO
Civitas SD Negeri 1 Tegalyoso 16.30 -
LOMBA MEMBACA CEPAT
SD NEGERI 1 TEGALYOSO
Civitas SD Negeri 1 Tegalyoso 07.30 -
Pesantren Kilat
SD NEGERI 1 TEGALYOSO
Civitas SD Negeri 1 Tegalyoso 07.30 -
Pesantren Kilat
SD NEGERI 1 TEGALYOSO
Civitas SD Negeri 1 Tegalyoso 07.30 -
Asesmen Sumatif Tengah Semester
SD NEGERI 1 TEGALYOSO
Civitas SD Negeri 1 Tegalyoso 07.30
Popular Posts
-
Contoh RAPOR KURIKULUM MERDEKA
admin_sd Dec 11, 2023 6600
-
Agenda Pesantren Kilat Ramadhan
admin_sd Apr 3, 2024 940
-
Jadwal Ekstrakurikuler
admin_sd Aug 6, 2024 702
-
Hari Libur dan Cuti Bersama Tahun 2025
admin_sd Dec 28, 2024 656
-
Edaran KBM
admin_sd Apr 27, 2024 641
Categories
- Kegiatan(33)
- MPLS(0)
- KEGIATAN(32)
- PENGUMUMAN(26)
- Aturan(2)
- PEMERINTAH(2)
- SEKOLAH(0)